Cara Mengembalikan Akun ML Setelah HP Direset
27 Juli 2024
Tulis Komentar
Cara Mengembalikan Akun ML Setelah HP Direset - Bagi Anda yang mengalami masalah kehilangan data Mobile Legends setelah menghapus atau reset Smartphone maka tak perlu khawatir, karena ada cara yang bisa diterapkan untuk mengembalikan akun ML setelah HP direset.
Salah satu game MOBA terbaik dan terpopuler saat ini adalah Mobile Legends karena mampu menghadirkan cukup banyak hero dan skin dalamnya sehingga game ini cukup seru serta menantang saat dimainkan.
Tetapi bila Anda sudah memiliki skin yang banyak, pastinya sangat sayang bila akun ML hilang atau terhapus saat HP direset.
Oleh sebab itu, bagi para pemain Mobile Legend yang ingin melakukan reset pada game Mobile Legends, sangat perlu mengetahui cara untuk mengembalikan akun Mobile Legends yang terhapus.
Dengan mengetahui informasi tersebut, maka Anda mengembalikan akun Mobile Legends setelah di reset dengan mudah dan cepat.
Selain itu, Anda juga tidak perlu bermain menggunakan akun baru karena game Mobile Legend bisa dimainkan menggunakan akun yang lama dengan mudah.
Namun langkah tersebut bisa dilakukan dengan mudah dan cepat, sehingga Anda tidak perlu khawatir akan merasa kebingungan guys.
Untuk cara mengembalikan akun ML setelah HP direset dengan bind akun yaitu sebagai berikut:
Proses bind ini dilakukan sebelum HP direset, Anda bisa melakukan bind dengan sangat mudah dan untuk caranya yaitu sebagai berikut:
Proses reset HP ini sebenarnta bertujuan tujuan agar kinerja HP kembali kencang dan Anda bisa bermain Mobile Legends dengan lancar setelah reset.
Sedangkan untuk cara resetnya pastinya Anda sudah paham tahu, tunggu hingga proses reset HP selesai, dan Anda bisa lanjutkan untuk langkah selanjutnya.
Namun proses ini membutuhkan waktu yang cukup lama dan Anda bisa melakukan tahapannya secara berurutan.
Untuk cara install Mobile Legends dan login kembali ke akun yaitu sebagai berikut:
Temporary Account adalah salah satu fitur yang dihadirkan oleh Moonton sejak 2019 lalu, di mana saat pertama kali membuat akun Mobile Legends, Anda sebagai pengguna akan disarankan untuk untuk temporary account terlebih dahulu oleh pihak game.
Hal ini dilakukan untuk memberi Anda QR Code agar bisa digunakan saat login di mana saja dan kapan saja.
Jika sebelumnya akun tersebut sudah dibuat, maka Anda bisa menggunakannya sebagai solusi terbaik untuk mengembalikan akun ML yang hilang setelah HP direset.
Untuk cara mengembalikan akun ML setelah HP direset melalui Temporary Account yaitu sebagai berikut:
Untuk menambah keamanan lebih pada akun Mobile Legend, sebagai pengguna Anda juga bisa mengaitkan akun dengan platform lain.
Hal ini juga bisa menghemat banyak waktu karena Anda tidak perlu lagi menghubungi layanan customer service Mobile Legends untuk mengatasi permasalahan akun yang hilang ini.
Anda bisa menggunakan email dan kata sandi untuk login ke platform lain seperti Moonton, Facebook, VK, ataupun Google Play.
Kami merekomendasikan cara ini karena tentu bisa Anda lakukan untuk login ke akun Mobile Legends.
Untuk caranya pun cukup mudah, Anda tinggal memilih platform mana yang pernah dihubungkan sebelumnya, kemudian masukkan email ataupun nomor HP serta kata sandi sesuai akun.
Untuk cara mengembalikan akun ML setelah HP direset dengan menghubungi Customer Service yaitu sebagai berikut:
Beberapa cara yang kami bagikan di atas diyakini sudah banyak membantu para pemain Mobile Legends yang tidak dapat mengakses akun mereka karena hilang setelah direset, dihack ataupun karena masalah lainnya.
Cara atau metode yang kami bagikan memang cukup mudah, namun harus tetap dilakukan dengan teliti dan hati-hati pastinya.
Agar akun Anda bisa kembali dan bisa digunakan untuk memainkan game Mobile Legends dengan lancar. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.
Salah satu game MOBA terbaik dan terpopuler saat ini adalah Mobile Legends karena mampu menghadirkan cukup banyak hero dan skin dalamnya sehingga game ini cukup seru serta menantang saat dimainkan.
Tetapi bila Anda sudah memiliki skin yang banyak, pastinya sangat sayang bila akun ML hilang atau terhapus saat HP direset.
Oleh sebab itu, bagi para pemain Mobile Legend yang ingin melakukan reset pada game Mobile Legends, sangat perlu mengetahui cara untuk mengembalikan akun Mobile Legends yang terhapus.
Dengan mengetahui informasi tersebut, maka Anda mengembalikan akun Mobile Legends setelah di reset dengan mudah dan cepat.
Selain itu, Anda juga tidak perlu bermain menggunakan akun baru karena game Mobile Legend bisa dimainkan menggunakan akun yang lama dengan mudah.
Cara Mengembalikan Akun ML Setelah HP Direset
Nah, berikut ini kami akan membahas dan membagikan informasi tentang cara mengembalikan akun ML setelah HP direset dan informasi penting lainnya seputar game Mobile Legend yang perlu diketahui.1. Cara Mengembalikan Akun ML Setelah HP Direset Dengan Bind Akun
![]() |
Cara Mengembalikan Akun ML Setelah HP Direset Dengan Bind Akun |
Ada beberapa langkah yang harus dilakukan jika Anda ingin mengembalikan akun Mobile Legend setelah HP direset.
Namun langkah tersebut bisa dilakukan dengan mudah dan cepat, sehingga Anda tidak perlu khawatir akan merasa kebingungan guys.
Untuk cara mengembalikan akun ML setelah HP direset dengan bind akun yaitu sebagai berikut:
1. Bind Akun Mobile Legend Anda
Langkah pertama yang harus dilakukan untuk mengembalikan akun Mobile Legend yang hilang setelah HP direset adalah melakukan bind atau menyimpan data game Mobile Legends.Proses bind ini dilakukan sebelum HP direset, Anda bisa melakukan bind dengan sangat mudah dan untuk caranya yaitu sebagai berikut:
- Langkah pertama, silahkan buka game Mobile Legends yang ada di HP Anda kemudian masuk pada Profil Account.
- Selanjutnya klik menu Account Settings dan halaman bind akun Mobile Legends bisa Anda temukan guys.
- Silahkan lkukan bind akun ke Gmail, Facebook, VK atau Moonton. Anda bisa memilih salah satunya.
- Selesai dan proses bin sudah berhasil dilakukan.
2. Reset HP Anda
Jika proses Bind sudah selesai, maka selanjutnya Anda sudah boleh melakukan proses reset pada HP yang digunakan untuk memainkan game Mobile Legends.Proses reset HP ini sebenarnta bertujuan tujuan agar kinerja HP kembali kencang dan Anda bisa bermain Mobile Legends dengan lancar setelah reset.
Sedangkan untuk cara resetnya pastinya Anda sudah paham tahu, tunggu hingga proses reset HP selesai, dan Anda bisa lanjutkan untuk langkah selanjutnya.
3. Install Mobile Legends dan Login Kembali ke Akun
Apabila proses reset sudah selesai dilakukan, maka Anda bisa menginstall aplikasi Mobile Legend kemudian login kembali ke akun seperti biasa guys.Namun proses ini membutuhkan waktu yang cukup lama dan Anda bisa melakukan tahapannya secara berurutan.
Untuk cara install Mobile Legends dan login kembali ke akun yaitu sebagai berikut:
- Langkah pertama, silahkan download dan install game Mobile Legends melalui link berikut ini (Download Aplikasi Mobile Legends).
- Setelah proses install selesai, game Mobile Legends tersebut bisa Anda mainkan.
- Kemudian Anda harus memasukan nama sembarangan lalu selesaikan permainan hingga mencapai level 8.
- Jika sudah mencapai level 8, berikutnya Anda tinggal Switch Account lalu pergi ke Profil Akun Anda dan berikutnya masuk ke Menu Account Settings.
- Lanjutkan dengan masuk ke Menu Switch Account kemudian masukan data akun yang sudah di bind tadi, misalnya akun Facebook, lakukan switch pada account, dengan cara memasukan akun FB Anda.
- Jika ada pop up muncul, Klik saja OKE atau YES.
- Selesai dan game Mobile Legends akan restart sendiri kemudian Anda akan masuk pada akun lama.
2. Cara Mengembalikan Akun ML Setelah HP Direset melalui Login Temporary Account
![]() |
Cara Mengembalikan Akun ML Setelah HP Direset melalui Login Temporary Account |
Cara kedua yang bisa diterapkan untuk mengembalikan akun ML setelah HP direset adalah melalui login Temporary Account.
Temporary Account adalah salah satu fitur yang dihadirkan oleh Moonton sejak 2019 lalu, di mana saat pertama kali membuat akun Mobile Legends, Anda sebagai pengguna akan disarankan untuk untuk temporary account terlebih dahulu oleh pihak game.
Hal ini dilakukan untuk memberi Anda QR Code agar bisa digunakan saat login di mana saja dan kapan saja.
Jika sebelumnya akun tersebut sudah dibuat, maka Anda bisa menggunakannya sebagai solusi terbaik untuk mengembalikan akun ML yang hilang setelah HP direset.
Untuk cara mengembalikan akun ML setelah HP direset melalui Temporary Account yaitu sebagai berikut:
- Pilih Temporary Account terlebih dahulu kemudian login TP account.
- Selanjutnya Anda bisa memilih opsi kode QR dari akun Mobile Legends yang ada di perangkat guys.
- Kemudian, unggah gambar setelah itu Anda bisa masukkan kata sandi dari akun Mobile Legends yang ingin dikembalikan.
- Selesai dan Anda sudah bisa mengakses atau login kembali akun Mobile Legends yang hilang tersebut.
3. Cara Mengembalikan Akun ML Setelah HP Direset melalui Platform Terkait
![]() |
Cara Mengembalikan Akun ML Setelah HP Direset melalui Platform Terkait |
Cara mengembalikan akun ML setelah HP direset selanjutnya bisa dilakukan melalui platform terkait.
Untuk menambah keamanan lebih pada akun Mobile Legend, sebagai pengguna Anda juga bisa mengaitkan akun dengan platform lain.
Hal ini juga bisa menghemat banyak waktu karena Anda tidak perlu lagi menghubungi layanan customer service Mobile Legends untuk mengatasi permasalahan akun yang hilang ini.
Anda bisa menggunakan email dan kata sandi untuk login ke platform lain seperti Moonton, Facebook, VK, ataupun Google Play.
Kami merekomendasikan cara ini karena tentu bisa Anda lakukan untuk login ke akun Mobile Legends.
Untuk caranya pun cukup mudah, Anda tinggal memilih platform mana yang pernah dihubungkan sebelumnya, kemudian masukkan email ataupun nomor HP serta kata sandi sesuai akun.
4. Cara Mengembalikan Akun ML Setelah HP Direset dengan Menghubungi Customer Service
![]() |
Cara Mengembalikan Akun ML Setelah HP Direset dengan Menghubungi Customer Service |
Nah, jika beberapa cara yang kami bagikan di atas sudah diterapkan namun tidak berhasil menyelesaikan atau mengembalikan akun Mobile Legends Anda sama sekali, maka untuk mengatasinya Anda bisa menghubungi customer service Mobile Legends.
Untuk cara mengembalikan akun ML setelah HP direset dengan menghubungi Customer Service yaitu sebagai berikut:
- Saat login Mobile Legends, silahkan klik ikon orang yang mengenakan headset.
- Kemudian pilih opsi Masalah Akun lalu pilih Pengembalian Akun.
- Selanjutnya Anda harus memilih alasan kehilangan akun dan isi alasannya seperti 'Saya lupa mengaitkan akun game ke platform sosial sebelum mengganti ID ataupun alasan lainnya.
- Lalu lengkapi formulir yang tersedia sesuai dengan data akun Mobile Legends yang Anda miliki seperti nickname karakter, server, nomor seri ponsel yang digunakan, tanggal registrasi akun, level karakter, jumlah hero dan skin yang dimiliki dan informasi penting lainnya.
- Anda bisa menggunakan fitur Search dan cari nama akun yang dimiliki, untuk melihat server atau ID.
- Bila sudah ketemu, Anda bisa langsung mengkliknya agar bisa mengakses informasi terkait.
- Pastikan juga untuk memeriksa keaslian data-data yang diinput dan sudah sesuai dengan akun Mobile Legends sebelum formulirnya diisi.
- Anda juga dapat melampirkan bukti dengan mengunggahnya seperti bukti pembelian voucher diamond melalui Google Play atau platform lain jika akun Mobile Legend hilang karena dihack.
- Setelah itu, pihak customer service Mobile Legends juga akan memproses keluhan dan membalasnya melalui chat customer service yang ada di dalam game.
- Nantinya akan ada pemberitahuan pada saat membuka game dari CS dan Anda harus menjawab pertanyaan yang diajukan dari CS untuk memverifikasi identitas agar akun akan segera dikembalikan.
Akhir Kata
Demikian informasi yang bisa kami sampaikan tentang cara mengembalikan akun ML setelah HP Direset dan informasi penting lainnya seputar game Mobile Legend yang bisa dipelajari.Beberapa cara yang kami bagikan di atas diyakini sudah banyak membantu para pemain Mobile Legends yang tidak dapat mengakses akun mereka karena hilang setelah direset, dihack ataupun karena masalah lainnya.
Cara atau metode yang kami bagikan memang cukup mudah, namun harus tetap dilakukan dengan teliti dan hati-hati pastinya.
Agar akun Anda bisa kembali dan bisa digunakan untuk memainkan game Mobile Legends dengan lancar. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.
Belum ada Komentar untuk "Cara Mengembalikan Akun ML Setelah HP Direset"
Posting Komentar